(CB~042) "TENTRAM & NYAMAN"

Bacaan Alkitab: Mzm. 119:165

 "Besarlah ketenteraman pada orang-orang yang mencintai Taurat-Mu, tidak ada batu sandungan bagi mereka"

Kehidupan nyaman, aman dan damai sejahtera merupakan dambaan hidup setiap orang tampa terkecuali, Tua muda, besar kecil, apapun profesi mereka, mulai rakyat jelata sampai kepada para bangsawan.
Semua, dapat dicapai dgn ketekunan, kesabaran dan keuletan, namun apakah itu menjamin sebuah kehidupan yang tenang? Justru kehidupan nyaman menjadi batu sandungan bagi mereka, shg harus berurusan ke ranah hukum (bdk. Para koruptor).

TUHAN mengajar kita, supaya apa yg kita lakukan tdk sia2, yaitu menjadikan FIRMAN TUHAN sbg dasar atau pegangan hidup (Mzm. 119:165).

Apa yang TUHAN janjikan?:

1. TUHAN menjanjikan kelimpahan ketentraman (165a).

2. TUHAN mjanjikan kenyaman dlm menjalani kehidupan (165b).

Jadilakan Firman TUHAN sbg bagian dalam hdp kita, yang memberi petunjuk kepada jalan kehidupan. TUHAN Memberkati.

Amourously Of Christ:
KeTUT MARDIASA

No comments:

Post a Comment

Terima Kasih atas kunjungan dan dukungan anda. TUHAN Yesus memberkati. Semua Artikel dan Renungan yang ada di blog ini, boleh disalin/ dicopy tanpa ijin. Berikan Komentar dengan sopan dan dukung terus untuk kemuliaan nama TUHAN Yesus Juruselamat kita. Salam Dalam Kasih Kristus.

Contact Form

Name

Email *

Message *